Pelantikan Dewan Ambalan tahun 2018/2019
Mojokerto, prosesi pelantikan dewan ambalan man kota Mojokerto tahun 2018/2019. Dilaksanakan pada hari Senin tanggal 28 Januari 2019 yang bertepatan dengan upacara hari Senin. Kegiatan ini dilaksanakan di halaman upacara...
Selamat Bertugas & Mengabdi untuk Umat
Selamat bertugas anakku, Abdikanlah jiwa dan ragamu, Jalanilah apa yang sudah menjadi tanggung jawabmu, Dengan ikhlas melaksanakan amalmu. Selamat bertugas anakku, Kutitipkan amanah ini kepadamu, Lanjutkanlah perjuangan bapak dan ibu...
Pembukaan Pelatihan dan praktek mengajar TPQ
Mojokerto, Selepas kegiatan diklat ustad /ustadzah yang diadakan oleh Man Kota Mojokerto kini siswa mulai mendapatkan pelatihan dan praktek mengajar di TPQ Al-Mujahidin jl. Cinde Baru V kel. Prajurit kulon...
Kontes “Ratu Luwes” memperingati HUT DWP MAN Kota Mojokerto
MOJOKERTO – Pada Selasa, 08 Januari 2019, MAN Kota Mojokerto mengadakan kegiatan dharma wanita di lingkungan Kemenag Kota Mojokerto. Seluruh guru serta pegawai wanita mengikuti acara ini. acara semakin lengkap...
Upacara Peringatan Hari Amal Bakti ke-73 Kementerian Agama Kota Mojokerto
Mojokerto – Upacara puncak peringatan Hari Amal Bakti (HAB) Kementerian Agama ke-73 dilaksanakan pada hari Kamis, 3 Januari 2019 di lingkungan Kementerian Agama Kota Mojokerto. Pada upacara kali ini sebagai...